Sepakbola
Persipura Pertahankan Chris Yarangga-Mettu Dwaramury, Juga Sindir Jacksen F. Tiago
Persipura tampaknya akan mengarungi musim baru dengan mempertahankan kolaborasi Mettu Duaramury dan Chris Yarangga sebagai peracik taktik, alias tak mencari pengganti Jacksen F. Tiago. Persipura juga melontarkan sindiran kepada Jacksen.
Senin, 15 Des 2014 23:25 WIB







































