Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat Indonesia hingga saat ini mengekspor sejumlah produk ke Palestina. Produk yang diekspor mulai dari kopi hingga wafer.
Stok beras setelah Lebaran dipastikan aman bahkan bakal terus bertambah sampai akhir tahun. Dengan begitu, Indonesia tahun ini dipastikan tak perlu impor beras.