detikNews
Banser Tolak Gus Nur Isi Ceramah di Banyuwangi
Banser Banyuwangi menolak kehadiran Sugik Nur Raharja alias Gus Nur. Gus Nur dinilai kerap melontarkan ujaran kebencian dan menghina pemerintah serta Kiai NU.
Rabu, 28 Agu 2019 21:39 WIB







































