Gudang logistik milik PT Pertamina (Persero) di Rantau, Aceh Tamiang terbakar pada Rabu malam. Ini bukanlah kali pertama insiden kebakaran terjadi di Pertamina.
Prototipe roket Starship milik SpaceX berhasil mendarat dengan mulus untuk pertama kalinya. Sebelumnya uji coba roket ini selalu berakhir dengan ledakan.
Apple dirumorkan akan meluncurkan iPhone layar lipat tahun 2023. Mereka diprediksi akan menjual 15-20 juta unit iPhone layar lipat di tahun pertamanya.