BNPB mencatat sejak 1 Januari-15 Juni 2021 ada 1.423 bencana alam terjadi di Indonesia. Mayoritas yakni banjir kemudian puting beliung dan tanah longsor.
Tanah longsor yang terjadi di Kompleks Telkom, Ciputat Timur, Tangerang Selatan (Tangsel), semalam mengakibatkan dua RT terendam luapan anak Kali Pesanggrahan.
Banjir bandang dan tanah longsor di Sri Lanka telah tewaskan 14 orang dan menyebabkan 2 orang hilang. Sementara itu, lebih dari 5.000 orang terpaksa mengungsi.
Tak ada lagi denting kolintang mengiringi pemberangkatan jenazah. Wangi menyan saat doa arwah peringatan empat belas malam kematian sudah jarang tercium.