Para penyuka film Shaolin Soccer tentunya tak asing dengan sosok Patrick Tse Yin yang berperan sebagai pelatih tim jahat. Kini ia masuk nominasi Aktor Terbaik.
Merayakan ulang tahun ke-35, Capcom mengumumkan kabar gembira bagi penggemar. Mereka akan menyuguhkan deretan game fighting lawas, Capcom Fighting Collection.