Tablet PC generasi terbaru Apple, iPad 2, akhirnya secara resmi masuk Indonesia. Perangkat tersebut kini sudah bisa didapat melalui distributor resmi Apple. Berapa harganya?
PT Megapolitan Development Tbk (EMDE) siap bangun apartemen Urbana Karawaci tahap II di triwulan IV-2011 dengan target pasar mahasiswa sebanyak 308 unit tipe studio.
Pendapatan Megapolitan Development di semester I-2011 tidak sesuai target. Ini disebabkan karena belum ada proyek baru yang dikerjakan akibat sulitnya izin lingkungan.
Liverpool untuk pertama kalinya muncul di depan para suporternya pasca kedatangannya di Malaysia, Kamis (14/7/2011). Meski cuma menjalani sesi latihan, namun tak menyurutkan Liverpudlian untuk memerahkan Stadion Bukit Jalil.
Atap-atap mal sebagian besar menganggur. Kementerian ESDM menilai atau-atap mal itu mestinya dimanfaatkan untuk panel surya sehingga bisa memenuhi kebutuhan listriknya sendiri.
Mal-mal baru tetap hadir di ibukota Jakarta, meski Pemprov DKI akan menghentikan sementara pemberian izin mal. Sejumlah pengembang sudah banyak yang mengantongi izin.
Pembangunan jalur bus TransJakarta koridor XI (Pulogebang-Kampung Melayu) sudah memasuki tahap lelang. Diperkirakan pembangunan jalur sepanjang 20,5 kilometer ini, akan menghabiskan dana Rp 180 milliar.