Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah menyebut wacana apartemen baru bagi anggota DPR nantinya akan dibangun pihak swasta. PKS mempertanyakan maksud ucapan Fahri itu.
PDIP membantah Menkop Puspayoga akan maju sebagai cagub Bali. Salah satu yang siap maju di Pilgub Bali adalah I Wayan Koster yang menjabat Ketua DPD PDIP Bali.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto meminta Golkar untuk berkomunikasi dengan pengurus DPD PDIP di Jawa Barat jika ingin berkoalisi dalam Pilgub Jabar 2018 mendatang
Menjabat sebagai Menkominfo, Rudiantara sering dicecar karena kebijakannya memblokir media sosial, mulai dari Vimeo sampai Telegram. Dia mengungkap alasannya.
Partai Golkar telah resmi mengusung Bupati Purwakarta Dedi Mulyadi sebagai Cagub Jabar 2018. Lalu bagaimana respon PDIP soal koalisi dengan Golkar di Jabar?
Pidato Ketua Fraksi NasDem Viktor Laiskodat menuai kecaman dari berbagai pihak. PDIP sebagai sesama partai koalisi pendukung pemerintah membela Viktor.