Manchester United meraup tiga angka usai mengalahkan tim juru kunci Norwich City 3-2. Cristiano Ronaldo menginspirasi kemenangan MU usai mengemas hat-trick.
Playoff NBA musim ini telah dimulai. Jazz, Timberwolves, Warriors, dan 76ers masing-masing meraih kemenangan di laga perdana dalam sistem best of seven.
All Indonesian Final tercipta di nomor ganda putra All England 2022. Hendra Setiawan pun senang melihat juniornya, Fikri/Bagas bisa menlangkah ke partai puncak.
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan akan bertemu M Shohibul Fikri/Bagas Maulana di final ganda putra All England 2022, memastikan satu gelar untuk Indonesia.
Ahsan/Hendra sukses melaju ke final ganda putra All England 2022. Gemilang di lapangan, pesona The Daddies di hadapan suporter pun tak luntur dimakan usia.