detikOto
MINI Rayakan Produksi ke-3 Juta Unit
Siapa yang tak kenal dengan MINI. Mobil kecil yang memiliki tampilan unik ini sangat digemari oleh seluruh masyarakat dunia. Setidaknya hal itu bisa terbukti karena sejak tahun 2001 hingga saat ini, MINI sudah diproduksi sebanyak 3.000.000 unit.
Kamis, 11 Sep 2014 18:32 WIB







































