detikNews
MA Janji Revisi SK dalam 1 Minggu, Pengacara Bubarkan Diri
Sekitar 100-an pengacara Kongres Advokat Indonesia (KAI) akhirnya membubarkan diri setelah tuntutannya diterima Mahkamah Agung (MA). Jika janji tak dipenuhi, KAI akan melaporkan MA ke Mabes Polri.
Rabu, 14 Jul 2010 14:37 WIB







































