detikNews
Kebakaran di Pasar Klewer Solo Sulit Dipadamkan Karena Banyak Kain dan Angin Kencang
Kebakaran di Pasar Klewer, Solo, Jawa Tengah sudah berlangsung hampir tiga jam. Petugas kebakaran masih berjibaku untuk memadamkan api. Banyaknya tekstil dan angin kencang menjadi tantangan petugas pemadam kebakaran untuk menjinakkan api.
Sabtu, 27 Des 2014 22:59 WIB







































