detikOto
Lorenzo Akan Pertimbangkan Masa Depan setelah 2014
Jorge Lorenzo akan fokus membalap untuk Yamaha dalam kurun waktu dua tahun ke depan. Setelah itu, Lorenzo akan mempertimbangkan masa depannya di dunia MotoGP.
Selasa, 20 Nov 2012 06:32 WIB







































