detikFinance
Mau Turunkan HET Beras Medium, Kemendag: Supaya Lebih Murah
Pemerintah akan menurunkan harga eceran tertinggi beras medium. Saat ini sedang dibahas di Kementerian Perdagangan (Kemendag).
Senin, 04 Jun 2018 13:41 WIB







































