detikTravel
Musim Kemarau, Padang Lavender Oro-Oro Ombo Tetap Memukau
Bagi siapa pun yang pernah mendaki Gunung Semeru, pasti ingat indahnya gunung tertinggi di Jawa itu. Salah satu spot yang terkenal indah adalah padang lavender di Oro-oro Ombo. Pada musim kemarau pun tetap memukau.
Jumat, 21 Feb 2014 11:27 WIB







































