detikNews
Asosiasi Haji & Umroh: Secara Politis, RI Bisa Boikot Haji
Menteri Agama Maftuh Basyuni mengancam Arab Saudi untuk tidak memberangkatkan jamaah haji Indonesia. Asosiasi haji dan umroh menilai boikot haji itu secara politis bisa dilakukan.
Selasa, 17 Jul 2007 15:54 WIB







































