Rencana penataan transportasi Jakarta Raya telah diteken. Di dalam rencana itu termuat pembangunan jalur sepeda. Jakarta bakal menjadi kota ramah sepeda?
Sudah satu bulan gerai perpanjangan SIM di Depok Town Square dibuka, pelayanannya terbilang masih cepat. Satu aplikasi bisa kelar kurang dari setengah jam.
PKS sudah menyetor tiga nama cawagub DKI ke Gerindra. Gubernur DKI Anies Baswedan berharap proses uji kelayakan dan kepatutan digelar pada Januari ini.
"Kita di Jakarta akan mengatur juga tentang di mana-mana saja, di mana kita boleh melakukan pencucian mobil, tempat laundry, pengolahan air limbah," kata Anies.