Kritikan buat lagu-lagu yang dianggap mencoreng atau menyinggung pun tidak jarang datang buat sang penyanyi. Berikut daftar lagu K-Pop yang pernah kena masalah.
Popularitas boyband BTS memang tak perlu diragukan lagi. Bahkan menu BTS Meal hasil kolaborasi dengan McDonald's berhasil bikin heboh di Malaysia dan Singapura.