China menyita daging selundupan senilai 3 miliar yuan (Rp 6,4 triliun). Sejumlah daging yang disita ada yang berumur lebih dari 40 tahun dan telah membusuk.
Puluhan pencari suaka asal Vietnam yang mencoba masuk ke Australia dengan perahu, dicegat dan ditahan secara rahasia di laut selama lebih dari sebulan oleh Australia sebelum mereka dikirim kembali ke Vietnam.
Mendag Rachmat Gobel sudah mengambil tindakan cepat dalam urusan beras yang diduga dicampur plastik di Bantargebang, Bekasi. Gobel sudah berkoordinasi dengan Kementerian Pertanian.
Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Roy Sparingga menegaskan bila kasus beras plastik belum ditemukan di negara lain. Di Indonesia sendiri, dugaan ‎adanya beras yang dicampur plastik muncul di Kota Bekasi.
Anak bos Korean Air Heather Cho menghirup udara bebas setelah mendekam 5 bulan di penjara. Hal ini setelah pengadilan Korsel menangguhkan vonis penjara Cho.