detikInet
Alcatel-Lucent 'Gerilya' ke ITB
Susah mencari SDM yang tangguh di bidang telekomunikasi, Alcatel-Lucent gerilya ke kampus. Salah satu yang disasar adalah Institut Teknologi Bandung. Mahasiswa pilihan dari kampus Ganesha ini pun siap mereka 'ikat'.
Kamis, 19 Mar 2009 07:00 WIB







































