detikNews
Piawai Memandu Anak TK, Pemandu Wisata Istana Dipuji
Meski berlatar belakang pendidikan militer, ternyata keterampilan para pemandu wisata Istana Kepresidenan cukup baik. Terutama saat memandu rombongan murid TK Lab School yang menjadi wisatawan pertama.
Sabtu, 24 Mei 2008 10:57 WIB







































