detikSport
Taufik Hidayat Jadi Ketua Kontingen SEA Games 2015
Mantan atlet bulutangkis, Taufik Hidayat, ditunjuk sebagai Chief de Mission (CdM) kontingen Indonesia di SEA Games di Singapura, 5-16 Juni 2015. Penunjukkan tersebut dilakukan dalam pertemuan tidak resmi koordinasi antara Kemenpora dengan Komite Olimpiade Indonesia (KOI) beberapa waktu lalu.
Senin, 30 Mar 2015 16:50 WIB







































