detikNews
Romahurmuziy Sebut Penyadapan Ilegal, KPK Jawab Sudah Sesuai Aturan
Persoalan tentang penyadapan menjadi salah satu alasan Romahurmuziy meminta hakim tunggal yang mengadili praperadilannya membatalkan status tersangkanya.
Selasa, 07 Mei 2019 15:32 WIB







































