detikNews
Parlemen India loloskan aturan hukuman mati untuk pemerkosa
Majelis rendah parlemen India meloloskan rancangan undang-undang tentang pemerkosaan yang salah satu isinya adalah pemberlakuan hukuman mati terhadap pelaku pemerkosaan.
Rabu, 20 Mar 2013 12:19 WIB







































