detikTravel
Poutine, Makanan Khas Kanada yang Yummy Banget!
Menikmati makanan khas suatu daerah, adalah agenda wajib kebanyakan traveler. Cobalah poutine saat traveling ke Kanada. Inilah kentang, bertabur jamur, keju, daging sapi dan bersiram saus nan lezat. Mana tahan!
Senin, 12 Nov 2012 14:20 WIB







































