Pria berinisial RW ditangkap sebagai pelaku penembakan Kanit Intel Polsek Wahai, Bripka Husni Abdullah, di Maluku Tengah. Penyidikan masih berlangsung.
Polisi menyita 100 karung beras ukuran 5 kg, ATM berbagai bank, uang tunai hasil penjualan sembako senilai Rp 400 ribu, dua unit ponsel dan satu unit mobil.