detikNews
Dengar Kompleks AL Hendak Dieksekusi, Seorang Warga Kena Serangan Jantung
Kabar eksekusi lahan 20,5 ha diĀ Jalan Perintis Kemerdekaan, Kelapa Gading, Jakarta Utara, membuat seorang warganya, Azhani Djanoe (59), kaget. Janda perwira TNI AL ini terkena serangan jantung.
Kamis, 14 Apr 2011 17:38 WIB







































