detikNews
Muhammadiyah Kecam Teror Bom di Boston
Amerika Serikat (AS) kembali diguncang teror ledakan bom. Apapun motif pelakunya, peledakan bom di tengah lomba lari marathon di Boston yang menewaskan beberapa orang warga sipil tersebut harus dikecam dan dilawan.
Selasa, 16 Apr 2013 13:01 WIB







































