Hasrat kami, Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora), untuk membantu Rio tak ubahnya hikayat Lukman al-Hakim, anak laki-lakinya, dan keledai tumpangannya.
Rio Haryanto masih menunggu bantuan dana sponsor agar bisa menembus Formula 1 melalui tim Manor Racing. Dia belum mau memikirkan banyak hal lain kecuali fokus pada kans yang satu ini.
Manor Racing kembali memberikan kelonggaran waktu bagi Rio Haryanto untuk bisa menyelesaikan sejumlah administrasi terkait peluangnya masuk tim Formula 1 tersebut.
Perwakilan tim Manor Racing membuktikan rencananya datang ke Jakarta untuk membahas potensi kelanjutan untuk merekrut Rio Haryanto sebagai pebalap kedua mereka di musim ini.
Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrawi, sudah duduk bersama dengan Ketua Komite Ad-Hoc, Agum Gumelar. Kendati begitu, belum ada tanda pemerintah akan bersedia masuk ke dalam komite tersebut.
Bantuan sebesar Rp 100 miliar yang pernah dijanjikan Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) kepada Rio Haryanto mungkin saja tidak akan turun, sebagaimana yang terlanjur diharapkan.
Pondasi Revolusi Mental yang digagas Bung Karno begitu kuat ditanamkan pertama kali justru di olahraga, khususnya sepakbola. Sebagai presiden pertama Bung Karno melihat olahraga sebagai kekuatan utama menata Indonesia.