detikNews
Bagi-bagi Uang, Caleg PKS di Purworejo Jalani Sidang Perdana
Kasus politik uang yang dilakukan seorang caleg PKS di Purworejo saat ini sudah disidangkan di pengadilan. Terdakwa didakwa oleh JPU dengan pasal berlapis.
Rabu, 29 Mei 2019 15:21 WIB







































