detikTravel
Oktober 2014, Lomba Ski Air Internasional Akan Digelar di Sumbar
Sumatera Barat menjadi tempat digelarnya beberapa ajang internasional, salah satunya Tour de Singkarak. Oktober 2014 nanti, rencananya lomba ski air internasional akan digelar di Danau Atas, Kabupaten Solok.
Rabu, 11 Jun 2014 19:09 WIB







































