Sepakbola
Soal Sergio Romero yang Lebih Sering Main di Timnas Ketimbang di Klub
Peruntungan Sergio Romero sedang tak bagus-bagus amat di level klub karena dalam tiga tahun terakhir cuma jadi penghangat bangku cadangan. Kondisi itu bertolak belakang dengan di Timnas Argentina.
Senin, 28 Mar 2016 07:51 WIB







































