detikInet
XL Dapat Kucuran Rp 2,5 Triliun dari Mandiri
Bank Mandiri memberikan pinjaman sebesar Rp 2,5 triliun untuk PT XL Axiata. Fasilitas pinjaman tersebut memiliki jangka waktu selama 5 tahun sejak ditandatanganinya perjanjian kredit.
Selasa, 21 Sep 2010 15:47 WIB







































