Sepakbola
Nakamura Juga Diminati Dortmund
Celtic tidak melaju sendirian dalam perburuan terhadap Shunsuke Nakamura. Klub Jerman Borussia Dortmund juga dikabarkan ingin merekrut bintang internasional Jepang itu.
Minggu, 24 Jul 2005 14:40 WIB







































