detikTravel
Ada 'Pulau Mistik' di Nusa Tenggara Timur
Pulau Mistik, begitulah julukan untuk Pulau Semau di Kabupaten Kupang, NTT. Meskipun gersang dan kering, pulau yang berada beberapa kilometer dari Pulau Timor ini punya pantai berpasir putih yang cantik.
Selasa, 06 Nov 2012 08:46 WIB







































