Menko Kumham Imipas, Yusril Ihza Mahendra, mengungkap diskusi dengan Presiden Prabowo Subianto soal transfer narapidana Mary Jane Veloso ke negaranya, Filipina.
Ganjar Pranowo tak hadir saat Prabowo dan Gibran dilantik sebagai Presiden-Wakil Presiden. Ganjar tak hadir lantaran mengikuti acara konsolidasi PDIP di Bali.
Presiden Prabowo Subianto akan memaafkan para koruptor di Indonesia. Asal, mereka mengembalikan uang yang dicuri dari rakyat. Ini kata Wamendagri Bima Arya.