detikNews
Ini Alasan Wagub DKI Djarot akan Blusukan Pakai Motor
Wakil Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mengatakan akan melakukan blusukan dengan mengendarai sepeda motor. Menurut Djarot, penggunaan sepeda motor akan lebih gesit dan efisien.
Selasa, 23 Des 2014 12:07 WIB







































