Korban tewas akibat ledakan bom di dekat sekolah khusus perempuan Kabul, Afghanistan bertambah menjadi 50 orang.Taliban menolak tuduhan terlibat serangan itu.
Korban tewas termasuk seorang anggota parlemen setempat yang telah dilengserkan saat kudeta dan tiga polisi yang bergabung dengan gerakan pembangkangan sipil.
Ngeri banget, lebih dari 60 persen pemudik ternyata terjangkit virus Corona. Hal ini didapatkan pemerintah dari hasil tes acak di sejumlah jalur mudik.