detikFinance
Walaupun Ada MRT, Penjualan Mobil Diyakini Tetap Tinggi
Mass rapid transit (MRT) dan monorel diharapkan menjadi transportasi publik yang andal sehingga penggunaan kendaraan pribadi bisa berkurang. Tapi industri otomotif tetap optimistis penjualan mobil tak terpengaruh.
Rabu, 23 Okt 2013 15:52 WIB







































