Wolipop
Gara-gara Ganti Popok Bayinya, Ibu Ini Diusir dari Restoran
Mengganti popok merupakan kegiatan yang dilakukan para ibu ketika sudah memiliki bayi. Seorang ibu asal Texas harus mengalami peristiwa tidak menyenangkan gara-gara aktivitas ganti popok bayi ini. Si ibu mengaku diusir dari restoran tempat dia sedang makan.
Selasa, 12 Agu 2014 14:37 WIB







































