Cristiano Ronaldo belum diketahui kapan bisa merumput lagi. Andrea Pirlo menyampaikan bahwa belum dapat hasil terbaru dari tes swab virus Corona milik Ronaldo.
El Clasico jilid I di LaLiga 2020/2021 bakal tersaji pertengahan Oktober ini. Pihak LaLiga sudah menetapkan jadwal duel Barcelona vs Real Madrid tersebut.
Jelang El Clasico, Barcelona mungkin sudah bisa diperkuat Jordi Alba yang mulai latihan lagi. Di kubu Real Madrid, Sergio Ramos masih diragukan bisa main.
Paul Pogba dapat saran sekaligus kritikan keras dari Paul Ince, mantan pemain Manchester United. Ince bilang Pogba lebih baik segera pindah dari Man United.