detikNews
KPAI Temukan 248 Kasus Pelanggaran Anak Saat Kampanye Parpol
Pelanggaran dalam kampanye pemilu 2014 kerap kali masih terjadi terutama dalam melibatkan anak. Adapun KPAI menemukan lebih dari 200 kasus bentuk pelanggaran pelibatan anak dalam kampanye.
Jumat, 04 Apr 2014 16:37 WIB







































