detikNews
Mantan Menkes Siti Fadilah Supari Diperiksa untuk 4 Kasus
Mantan Menteri Kesehatan Siti Fadilah Supari kembali menjalani pemeriksaan oleh penyidik KPK. Menurut Siti, dirinya harus harus bolak-balik karena memberikan keterangan empat kasus yang menjerat anak buahnya, Ratna Dewi Umar.
Kamis, 29 Mar 2012 13:49 WIB







































