detikSport
WTA Denda Dubai Terbuka Rp 3,5 Miliar
Turnamen Dubai Terbuka didenda US$ 300 ribu oleh (WTA). Sanksi itu diberikan setelah petenis Israel Shahar Peer dihalangi untuk ikut ambil bagian dalam turnamen tersebut.
Sabtu, 21 Feb 2009 13:58 WIB







































