"Eiffel I'm in Love" Diputar di Malaysia & Australia
Sukses meraih penonton di Indonesia, "Eiffel I'm in Love" akan melebarkan sayapnya ke negara tetangga. Bulan Agustus nanti, kisah cinta Tita-Adit akan terbang ke Malaysia dan Australia.
Selasa, 13 Jul 2004 15:38 WIB







































