detikNews
Petugas Linmas tak Perlu Dipersenjatai
Petugas Linmas bekerja tanpa gaji alias sukarela. Namun kerja mereka berisiko tinggi. Apalagi aksi kejahatan di Kota Bandung makin berani dan kian nekat dengan berbekal senjata api. Apa perlu Linmas dipersenjatai?
Senin, 30 Apr 2012 13:28 WIB







































