detikNews
Kemlu Janji Selesaikan 165 Kasus TKI di Arab Saudi di 2013
Kementerian Luar Negeri (Kemlu) mengklaim telah berhasil menyelesaikan ribuan kasus yang menimpa Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di Arab Saudi. Tahun 2013, Kemlu berjanji menyelesaikan 165 kasus yang menjerat para pahlawan devisa tersebut.
Minggu, 20 Jan 2013 04:26 WIB







































