Sepakbola
Palace Taklukkan Fulham 2-0
Target perbaiki peringkat sukses diraih Crystal Palace. Tim promosi ini menang 2-0 dan menaklukkan Fulham yang terpaksa hanya bermain dengan 10 pasukannya.
Selasa, 05 Okt 2004 04:03 WIB







































