Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan untuk mencintai produk lokal dan benci produk dari luar negeri. Sebenarnya apakah ajakan tersebut gara-gara Mr Hu?
Buruh bangunan di Sumsel, Mulyanto (41), ditangkap polisi. Dia diduga membacok rekannya sesama buruh bangunan, Zainal (27), hingga tewas gara-gara masalah upah.
Street food Jepang yang paling populer adalah takoyaki dan okonomiyaki. Tapi, ada lima street food lain yang tak kalah populer, seperti yakitori hingga dango.
Wakil Ketua Umum Kadin Bidang Energi dan Migas Bobby Gafur Umar mengungkapkan bahwa TKDN yang digaungkan selama ini masih berjalan lambat dalam implementasinya.
Warga mengeluhkan kondisi jalan di Rantauprapat, Labuhanbatu, Sumut, yang penuh lubang. Warga meminta Pemkab Labuhanbatu segera memperbaiki jalan yang rusak.