detikOto
Mirip Mobil Mainan, BMW Seri 7 Bisa Parkir Sendiri Pakai Remote Control
BMW telah merilis rincian baru pada sedan Seri 7 generasi yang akan mendatang. Sedan ini akan memiliki fitur yang bisa memarkir dirinya secara otomatis dengan bantuan remote control.
Rabu, 22 Apr 2015 11:57 WIB







































